Menko Luhut Pimpin Rakor Mewujudkan Pelabuhan Indonesia yang Lebih Efektif dan Efisien

Menko Luhut Pimpin Rakor Mewujudkan Pelabuhan Indonesia yang Lebih Efektif dan Efisien

Maritim - Jakarta, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut B. Pandjaitan memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) mewujudkan pelabuhan Indonesia yang lebih efektif dan efisien di Kantor Maritim, Senin (14/08). Dalam rapat ini, turut hadir pula Menteri Perhubungan Budi Karya.

[gallery link="file" columns="4" size="medium" ids="15628,15629,15631,15633,15630,15632,15635,15634"]